[FULL] Sambutan dan Tausiah Gus Miftah di HUT ke 59 Golkar, Sapa Jokowi, Airlangga dan Prabowo

KompasTV 2023-11-06

Views 4

JAKARTA, KOMPASTV - Gus Miftah turut hadir di HUT ke 59 Golkar, memimpin doa dan memberikan tausiah.

Gus Miftah sampaikan persahabatan Jokowi dan Prabowo hingga pesan untuk Prabowo Subianto.

"Pak Prabowo yang saya cintai dan saya banggakan hari ini ada kalimat viral yaitu gemoy, dan senyumin saja. Ketika orang cari kekurangan anda senyumin saja," kata Gus Miftah.

Baca Juga Gus Miftah Bela Prabowo-Gibran: Yang Nyinyir Takut Kalah di https://www.kompas.tv/video/455028/gus-miftah-bela-prabowo-gibran-yang-nyinyir-takut-kalah

Selain itu Gus Miftah juga sampaikan pesannya untuk Gibran saat ketemu alasan Prabowo memilihnya untuk cawapres.

"Karena mas Gibran anak muda banyak karya bukan banyak gaya," kata Gus.

Content Creator: Yuilyana Wen

Thumbnail Editor: Agung
#gusmiftah #hutgolkar #prabowogibran



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/458573/full-sambutan-dan-tausiah-gus-miftah-di-hut-ke-59-golkar-sapa-jokowi-airlangga-dan-prabowo

Share This Video


Download

  
Report form