JAKARTA, KOMPAS.TV - Ketua Komisi Pemilihan Umum, KPU, Hasyim Asyari memberikan pernyataan nya usai debat perdana capres 2024 usai digelar (12/12).
Dalam kesempatan ini, Hasyim juga menjawab soal usulan dari Ganjar Pranowo untuk memperbanyak sesi tanya jawab.
Menurutnya, 4 segmen tanya jawab para capres dirasa sudah cukup.
Baca Juga Cek Fakta Debat Pilpres 2024: Ganjar Klaim Ciptakan Pelayanan Publik Berkeadilan di Jateng di https://www.kompas.tv/video/468562/cek-fakta-debat-pilpres-2024-ganjar-klaim-ciptakan-pelayanan-publik-berkeadilan-di-jateng
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/468569/ketua-kpu-hasyim-asyari-seru-atau-tidaknya-debat-capres-perdana-ini-pemirsa-yang-bisa-menjawab