Hari Terakhir Urus Izin Pindah TPS Pemilu 2024, Begini Situasi di KPUD Jaksel

KompasTV 2024-01-15

Views 90

JAKARTA, KOMPAS.TV - Hari ini jadi hari terakhir untuk calon pemilih mengajukan pindah memilih atau pindah TPS.

KPUD Jakarta Selatan ramai dipadati pemilih yang mengantri untuk pindah TPS.

Untuk pengajuan pindah TPS, pemilih cukup membawa KTP atau kartu keluarga, formulir model A, tanda bukti terdaftar sebagai pemilih dalam DPT di TPS asal dan bukti pendukung alasan pindah TPS.

KPUD Jakarta Selatan buka hingga pukul 4 sore.

Baca Juga Pindah Memilih Pemilu 2024 Terakhir Hari Ini, Berikut Syarat dan Cara Pindah TPS di https://www.kompas.tv/nasional/476939/pindah-memilih-pemilu-2024-terakhir-hari-ini-berikut-syarat-dan-cara-pindah-tps

#pindahtps #pemilu2024 #syaratpindahtps

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/477014/hari-terakhir-urus-izin-pindah-tps-pemilu-2024-begini-situasi-di-kpud-jaksel

Share This Video


Download

  
Report form