Omzet Pedagang Pernak Pernik Imlek di Medan Meningkat 20%

okezone.com 2024-02-03

Views 672


Ratusan macam pernak pernik berwarna merah terpampang di Jl Brigjen Katamso, Medan, Sumatra Utara. Para pedagang menjajakan angpao, boneka naga, lampion elektrik hingga bunga sakura.

 

Pemilik toko mengatakan pada tahun ini mengalami peningkatan omzet hingga 20%. Pernak-pernik ini dibanderol mulai dari harga Rp1.500-Rp1 Juta

 

Diketahui Tahun Baru Imlek akan jatuh pada tanggal 10 Februari 2024. Tahun ini merupakan shio naga kayu yang melambangkan kekuatan, kemakmuran, keberuntungan, kehormatan hingga kesuksesan.

 

Reporter: Ahmad Ridwan Nasution

Produser: Reza Ramadhan

Share This Video


Download

  
Report form