Pengendara Motor di Jaktim Tewas Jadi Korban Tabrak Lari, Pelaku Kabur

iNewsdotid 2024-02-17

Views 3.1K

Seorang pengendara motor tewas usai ditabrak oleh sebuah mobil sedan. Lokasi di ruas Jalan Bekasi Timur, Jatinegara, Jaktim, Sabtu (17/2). Nahas, pengendara sedan kabur melarikan diri dan tidak bertanggung jawab.

Share This Video


Download

  
Report form