Lebih Pilih Urus APBN, Sri Mulyani Pastikan Tak Terlibat Sinkronisasi Pemerintahan Selanjutnya

KompasTV 2024-02-21

Views 228

JAKARTA, KOMPAS.TV - Menteri Keuangan Sri Mulyani memastikan tidak akan terlibat pembahasan sinkronisasi pemerintahan selanjutnya atau pemenang pemilu 2024.

Sri Mulyani hanya ingin fokus mengurus anggaran pendapatan dan belanja negara, sinkronisasi menjadi hak Presiden Joko Widodo.

Meskipun tak dipungkiri harus ada konsolidasi anggaran pemerintahan saat ini dan pemerintahan selanjutnya.

Pemerintahan era Jokowi akan berakhir pada 20 Oktober 2024. Pasangan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sesuai hitung cepat Komisi Pemilihan Umum hingga Rabu, 21 Februari ini masih unggul di atas 50%.

Baca Juga Sri Mulyani Ungkap Dapat Arahan dari Presiden Jokowi Jelang Masa Transisi di https://www.kompas.tv/video/486568/sri-mulyani-ungkap-dapat-arahan-dari-presiden-jokowi-jelang-masa-transisi



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/486942/lebih-pilih-urus-apbn-sri-mulyani-pastikan-tak-terlibat-sinkronisasi-pemerintahan-selanjutnya

Share This Video


Download

  
Report form