JK Ungkap Diminta Anies-Muhaimin Jadi Jembatan Komunikasi ke Ganjar-Mahfud

KompasTV 2024-03-08

Views 45

JAKARTA, KOMPAS.TV - Di program ROSI, Wakil Presiden ke-10 dan 12 RI Jusuf Kalla juga sempat mengungkap rencana pertemuan dengan Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri.

JK menyebut, dirinya diminta pasangan Anies-Muhaimin menjadi jembatan komunikasi dengan pihak Ganjar-Mahfud termasuk dengan Megawati.

Menurut JK pertemuannya dengan Mega belum terlaksana karena para tokoh dan pimpinan parpol masih berkonsolidasi mengumpulkan bukti dugaan kecurangan di Pemilu 2024.

Baca Juga Jusuf Kalla: Tidak Ada Parpol yang Mau Jadi Oposisi, Mereka Akan Cari Keuntungan di https://www.kompas.tv/video/491328/jusuf-kalla-tidak-ada-parpol-yang-mau-jadi-oposisi-mereka-akan-cari-keuntungan

#golkar #jokowi #jusufkalla

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/491331/jk-ungkap-diminta-anies-muhaimin-jadi-jembatan-komunikasi-ke-ganjar-mahfud

Share This Video


Download

  
Report form