Raja Sapta Oktohari Pastikan Indonesia Jadi Tuan Rumah 'Road Asian Track Championship 2025'!

KompasTV 2024-03-20

Views 11

JAKARTA, KOMPAS.TV - Raja Sapta Oktohari bertemu sejumlah delegasi Federasi Balap Sepeda Asia di Hong Kong.

Ya, Raja Sapta Oktohari yang merupakan Wakil Presiden Konfederasi Balap Sepeda Asia (ACC) pastikan Indonesia jadi tuan rumah ajang "Road Asian Track Championship 2025".

Selain memacu peningkatan kualitas atlet, ajang ini juga jadi kesempatan daerah ajukan diri sebagai tuan rumah penyelenggara.

Akan diikuti lebih dari 200 pebalap dari seluruh Asia, ajang ini juga bisa menjadi promosi yang bagus untuk pariwisata daerah.

Baca Juga Raja Sapta Oktohari & Ismail Ning Terpilih Jadi Ketum & Waketum NOC Indonesia Periode 2023-2027! di https://www.kompas.tv/video/421634/raja-sapta-oktohari-ismail-ning-terpilih-jadi-ketum-waketum-noc-indonesia-periode-2023-2027

#roadasiantrack #rajasaptaoktohari #balapsepeda

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/494254/raja-sapta-oktohari-pastikan-indonesia-jadi-tuan-rumah-road-asian-track-championship-2025

Share This Video


Download

  
Report form