Jelang Lebaran, Ratusan Warga di Yogyakarta Antusias Tukar Uang Baru

okezone.com 2024-03-25

Views 1.5K


Beginilah antusias warga Yogyakarta yang rela antre demi menukarkan pecahan uang baru. Lokasi di Loket Kas Keliling Bank Indonesia, Alun-Alun Sewandanan, Yogyakarta, Senin (25/3).

 

Nantinya uang pecahan baru ini akan dibagikan ke sanak saudara di Hari Raya Idul Fitri. Sebelumnya, warga harus terlebih dahulu mendaftar online dan menunjukkan identitas diri.

 

Jumlah uang yang ditukarkan juga dibatasi maksimal senilai Rp4 juta.

 

Kontributor: Gunanto Farhan

Produser: Akira AW

Share This Video


Download

  
Report form