Produksi Pabrik Kue Kering di Bandung Meningkat Menjelang Lebaran

okezone.com 2024-03-30

Views 64


Menjelang Lebaran produksi pabrik pembuatan kue kering di Kota Bandung meningkat 20% dibanding tahun lalu. Larisnya kue kering dapat terlihat dari jumlah penjualan per hari.

 

Pada hari biasa pabrik tersebut hanya memproduksi 10 lusin per hari. Namun, kini dapat mencapai 500 lusin per harinya. Dengan tangan cekatan ratusan tenaga kerja membuat satu per satu kue.

 

Setelah proses pencetakan manual dengan menggunakan tangan kue tersebut langsung dipanaskan ke dalam mesin pemanggang.

 

Dalam sehari 6.000 paket kue selalu ludes terjual. Untuk memenuhi target produksi, pihak perusahaan menambah pekerja dari warga sekitar.

 

Reporter:  Ervan David

Produser: Reza Ramadhan

Share This Video


Download

  
Report form