TKN Rosan Roeslani Beber Isi Pembicaraan Dirinya dengan Ketum PDIP Megawati usai Bertemu

KompasTV 2024-04-12

Views 369

JAKARTA, KOMPAS.TV - Ketua TKN Prabowo-Gibran, Rosan Roeslani mengungkap isi pembicaraan dirinya dengan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri usai bertemu pada momen Lebaran Idulfitri 2024.

"Beliau menyampaikan falsafah hidup, kemudian sharing cerita bagaimana beliau keliling Indonesia, ke Papua, Kalimantan, ke Maluku," ujar Ketua TKN Prabowo-Gibran, Rosan Roeslani pada Kamis, (11/4/2024).

"Lebih banyak menceritakan pelajaran hidup, falsafah hidup yang di-sharing ke saya. Itu saja," pungkas Rosan.

Baca Juga Ketua TKN Prabowo-Gibran, Rosan Roeslani Silaturahmi Lebaran ke Rumah Megawati Soekarnoputri di https://www.kompas.tv/video/499692/ketua-tkn-prabowo-gibran-rosan-roeslani-silaturahmi-lebaran-ke-rumah-megawati-soekarnoputri

#rosanroeslani #megawatisoekarnoputri #prabowogibran

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/499846/tkn-rosan-roeslani-beber-isi-pembicaraan-dirinya-dengan-ketum-pdip-megawati-usai-bertemu

Share This Video


Download

  
Report form