Sejumlah elemen masyarakat yang menolak kecurangan Pemilu melakukan salat Jumat bersama di samping Patung Kuda, Jakarta Pusat, Jumat (19/4).
Salat jumat ini itu dilakukan sebelum mereka berdemostrasi mendukung MK menganulir Gibran Rakabuming Raka sebagai Cawapres dalam sidang PHPU
Terdapat 2.713 petugas gabungan yang akan menjaga aksi ini.
Reporter: Giffar Rivana
Produser: Reza Ramadhan