Oleh-Oleh Ikan Asap Khas Surabaya Ramai Pembeli, Penjual Raih Omzet Jutaan Rupiah per Hari

KompasTV 2024-04-19

Views 94

SURABAYA, KOMPAS.TV - Libur Lebaran memberi berkah bagi penjual ikan asap di kawasan wisata Pantai Kenjeran, Surabaya, Jawa Timur pada Rabu, (17/4/2024).

Para pedagang mengaku peningkatan penjualan bisa mencapai 80% dan dengan omzet hingga jutaan rupiah per harinya.

Berbagai jenis ikan asap tersedia, mulai dari tuna, pari, hingga patin.

Warga membeli ikan asap sebagai oleh-oleh saat pulang ke tempat asal setelah berlebaran.

Baca Juga Wajib Coba!! Hidden Gems di Depok, Ikan Asap Uda Yunus Rasanya Laziez! di https://www.kompas.tv/video/445471/wajib-coba-hidden-gems-di-depok-ikan-asap-uda-yunus-rasanya-laziez

#lebaran2024 #mudik2024 #oleholeh

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/501392/oleh-oleh-ikan-asap-khas-surabaya-ramai-pembeli-penjual-raih-omzet-jutaan-rupiah-per-hari

Share This Video


Download

  
Report form