Pelaku Akui Motif Kasus Pembunuhan Perempuan dalam Koper: Ambil Uang Perusahaan Rp 43 Juta

KompasTV 2024-05-02

Views 165

KOMPAS.TV - Polisi masih menyelidiki motif pembunuhan perempuan yang jenazahnya disimpan dalam koper.

Korban dan pelaku diketahui merupakan rekan kerja.

Dari hasil penyelidikan sementara polisi, pelaku dan korban merupakan rekan kerja di sebuah perusahaan swasta.

Usai membunuh korban, pelaku juga membawa uang perusahaan sebesar Rp 43 juta yang akan disetor korban ke bank.

Pelaku diketahui baru saja menikah dan akan melaksanakan resepsi.

Baca Juga Analisis Psikolog Forensik soal Kasus Pembunuhan Perempuan dalam Koper di https://www.kompas.tv/video/504383/analisis-psikolog-forensik-soal-kasus-pembunuhan-perempuan-dalam-koper

#pembunuhan #jenazahdalamkoper #bekasi

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/504401/pelaku-akui-motif-kasus-pembunuhan-perempuan-dalam-koper-ambil-uang-perusahaan-rp-43-juta

Share This Video


Download

  
Report form