Digrebek Polisi, Pengedar Di Pangeran Hidayat Buang Sabu Ke Atap Musala

RiauOnline.co.id 2024-05-17

Views 357

https://www.riauonline.co.id/kota-pekanbaru/read/2024/05/16/digrebek-polisi-pengedar-di-pangeran-hidayat-buang-sabu-ke-atap-musala#google_vignette

Seorang pengedar narkoba di wilayah Pangeran Hidayat terekam kamera membuang barang bukti sabu saat digerebek tim Opsnal Satres Narkoba Polresta Pekanbaru.

Pelaku berinisial AD (25) itu membuang sabu yang digenggamnya ke atap musala di Jalan Pangeran Hidayat, Gang Abadi, Kecamatan Pekanbaru Kota, Kota Pekanbaru

Beruntung anggota tim yang dipimpin oleh Wakasat Narkoba, AKP Noki Loviko ini mengetahui perbuatan tersangka. Barang bukti 12 paket sabu berhasil diamankan dari atap musala tersebut.

Tonton juga RiauOnline “
(RiauOnline)

#pengedarSabu #DigrebekPolisi #PangeranHidayat #PolrestaPekanbaru

Jangan lupa subscribe, tinggalkan komentar dan share.

Tonton konten lainnya juga di YouTube Channel:
- Sisi Lain https://youtu.be/_TYOe2wDBl8
- Wamoi dan Riau https://youtu.be/roXyLa8aFLU

Jangan lupa subscribe yaa..

Follow Juga akun Sosial Media kami

https://www.facebook.com/RiauOnlin

https://twitter.com/red_riauonline

https://www.instagram.com/riauonline.co.id/?hl=id

https://www.tiktok.com/@riauonline1

https://s.helo-app.com/al/xvYZYpjbvR

https://sck.io/u/j3hlxrGg

Share This Video


Download

  
Report form