[FULL] DPW PKB Resmi Deklarasi Dukung Anies Baswedan Maju Pilgub Jakarta 2024

KompasTV 2024-06-12

Views 334

JAKARTA, KOMPAS.TV - Dewan Pengurus Wilayah (DPW) PKB Jakarta resmi mendeklarasikan dukungan kepada Anies Baswedan untuk maju pada Pilkada 2024.

"PKB DKI Jakarta memutuskan Anies Baswedan menjadi calon tunggal yaitu untuk mencalonkan di 2024-2029 Pilkada Gubernur DKI Jakarta," ungkap Ketua DPW PKB DKI Jakarta, Hasbiallah Ilyas pada Rabu, (12/6/2024).

Hasbiallah juga menyebut nantinya DPW PKB akan menyerahkan surat rekomendasi pencalonan langsung kepada Anies.

Baca Juga Pilgub Jakarta 2024, Siapa Berani Dukung Anies Baswedan? di https://www.kompas.tv/video/514631/pilgub-jakarta-2024-siapa-berani-dukung-anies-baswedan

#pkb #pilkada #pilkadajakarta #aniesbaswedan #pilgub2024

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/514724/full-dpw-pkb-resmi-deklarasi-dukung-anies-baswedan-maju-pilgub-jakarta-2024

Share This Video


Download

  
Report form