Laris Manis! Produsen Arang di Bojonegoro Banjir Pesanan Jelang Iduladha

iNewsdotid 2024-06-16

Views 126

Jelang Iduladha menjadi berkah bagi agen penjual arang di Bojonegoro, Jawa Timur. Pasalnya, permintaan arang terus melonjak drastis hingga 100 persen setiap harinya.

Nurul, penjual arang mengatakan jika hari biasa ia bisa menghabiskan 50 kantong arang. Sedangkan, jelang Iduladha ini dirinya bisa menghabiskan lebih dari 100 kantong arang.

Untuk harga arang ini dijual mulai dari Rp5.000 per satu kantongnya. Tingginya permintaan arang diperkirakan berlangsung hingga beberapa hari ke depan.

Share This Video


Download

  
Report form