ZONAJAKARTA.com - Presiden Jokowi meninjau pelaksanaan program pemberian pompa air yang ditujukan untuk mengatasi kekeringan di Jawa Tengah pada Rabu, 19 Juni 2024 lalu.
Karena adanya potensi kekeringan yang diprediksi terjadi beberapa bulan mendatang, pemerintah merasa harus terus mengawasinya lantaran fungsinya yang sangat vital sebagai penopang kawasan pertanian sebagai lumbung pangan.***