Jutaan Warga AS Saksikan Debat Pertama Presiden 2024

okezone.com 2024-07-03

Views 69


Jutaan warga Amerika menyaksikan debat pertama Pilpres 2024 antara Joe Biden dan Donald Trump. Para pemilih berpendapat bahwa performa Biden menunjukkan ia bahwa tidak pantas untuk dipilih kembali untuk jabatan tertinggi di AS.

 

Sementara, penonton debat lainnya kecewa karena para kandidat tidak menjawab beberapa pertanyaan secara langsung seperti deportasi jutaan imigran gelap.

 

Liputan: Valdya Baraputri | Jurnalis VOA

Share This Video


Download

  
Report form