Bentrokan di Jalan-jalan Southport, Inggris, Sehari Setelah Serangan Penusukan Fatal

RubicNews 2024-08-04

Views 3

Pengunjuk rasa anti muslim bentrok dengan Polisi.

Setelah menargetkan sebuah masjid di kota Inggris yang menjadi tempat serangan pisau mematikan yang menewaskan 3 orang anak saat ingin berlatih nari. Lebih dari 50 petugas terluka.

Protes dipicu oleh spekulasi tentang identitas tersangka berusia 17 tahun yang ditangkap dalam serangan.

Share This Video


Download

  
Report form