Suasana Meriah Rizky Juniansyah Peraih Medali Emas Olimpiade Diarak di Serang, Kampung Halamannya

KompasTV 2024-08-15

Views 512

SERANG, BANTEN, KOMPAS.TV - Peraih emas Olimpiade cabang angkat besi, Rizki Juniansyah, disambut meriah warga Serang saat menuju kediamannya usai tiba di tanah air.

Warga Serang tumpah ruah menyambut peraih medali emas cabang olahraga angkat besi, Rizki Juniansyah.

Setibanya di Serang, Rizki menaiki mobil bak terbuka keliling sepanjang jalan protokol, menyapa warga yang menantinya sambil sesekali menunjukkan medali emas yang diraihnya.

Pawai kemenangan Rizki ini berakhir sampai di kediaman orangtuanya di Cipocok Jaya, Serang, Banten.

Baca Juga Senyum Bahagia Para Atlet Olimpiade Paris Diarak Keliling Jakarta Menuju Istana Presiden di https://www.kompas.tv/video/530974/senyum-bahagia-para-atlet-olimpiade-paris-diarak-keliling-jakarta-menuju-istana-presiden

#rizkyjuniansyahdiarak #pawaiatletolimpiade #olimpiadeparis

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/530986/suasana-meriah-rizky-juniansyah-peraih-medali-emas-olimpiade-diarak-di-serang-kampung-halamannya

Share This Video


Download

  
Report form
RELATED VIDEOS