JAKARTA, KOMPASTV - Anggota DPR fraksi PDIP Masinton Pasaribu sampaikan ada kans partainya mengusung Anies di Pilkada Jakarta.
Masinton meminta publik mendukung jika tanggal 27 Agustus mendatang PDIP mencalongkan Anies.
"Kami akan mendaftarkan tetapi calon lain yang juga memenuhi syarat, silakan gunakan, jangan mau ikut aturan yang diubah-ubah untuk kepentingan penguasa hari ini. Insya Allah ada Anies, tanggal 27 jika PDIP mencalonkan pak Anies kita kawal ramai-ramai ke KPU jakarta," kata Masinton.
Masinton sampaikan jangan sampai demokrasi dibunuh oleh kekuasaan hari ini.
"Biarlah rakyat jadi saksi memperjuangkan demokrasi yang dibunuh oleh kekuasaan hari ini
Putusan MK," kata Masinton.
Produser: Yuilyana
Thumbnail Editor: Galih
#masintonpdip #aniesbaswedan #pilkadajakarta
Baca Juga Masinton Soal Nama Ahok Unggul Kedua di Pilkada Jakarta Survei Litbang Kompas di https://www.kompas.tv/video/523253/masinton-soal-nama-ahok-unggul-kedua-di-pilkada-jakarta-survei-litbang-kompas
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/532468/masinton-pdip-blak-blakan-soal-kans-anies-diusung-di-pilkada-jakarta-kita-kawal-ramai-ramai