Luis Suarez Pensiun dari Timnas Uruguay

KompasTV 2024-09-04

Views 19

KOMPAS.TV - Dengan perasaan emosional, Luis Surez, penyerang legendaris Uruguay, mengumumkan pengunduran dirinya dari tim nasional pada usia 37 tahun di Stadion Centenario, Montevideo, hari Senin (02/09/2024).

Surez, yang telah mencetak 69 gol untuk Uruguay, menyatakan bahwa pensiun dari timnas adalah keputusan yang sulit, namun sudah saatnya tiba.

Surez telah memainkan 142 laga untuk La Celeste, dengan debut di timnas senior pada 7 Februari 2007.

Selama kariernya, ia bermain dalam lima kualifikasi, empat Piala Dunia, dan lima Copa Amrica.

Baca Juga Striker Nigeria, Victor Osimhen Gabung Galatasaray di https://www.kompas.tv/video/535841/striker-nigeria-victor-osimhen-gabung-galatasaray



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/535842/luis-suarez-pensiun-dari-timnas-uruguay

Share This Video


Download

  
Report form