Budiman Sudjatmiko Blak-blakan usai Bertemu Prabowo: Kata Beliau Institusi Setingkat Menteri

KompasTV 2024-10-15

Views 260

JAKARTA, KOMPAS.TV - Budiman Sudjatmiko buka suara usai bertemu dengan Presiden Terpilih, Prabowo Subianto di Kertanegara pada Selasa, (15/10/2024).

"Tapi insyaallah, kata beliau ya suatu institusi setingkat menteri, saya belum dikasih tahu yang persis apa," ujar Budiman saat ditanya media soal akan mengisi apa di kabinet Prabowo.

"Tapi insyaallah mungkin Lembaga baru, yang tanggung jawabnya memberantas kemiskinan," lanjutnya.

Baca Juga Politisi Gerindra Budiman Sudjatmiko Dipanggil Prabowo ke Kertanegara di https://www.kompas.tv/nasional/546016/politisi-gerindra-budiman-sudjatmiko-dipanggil-prabowo-ke-kertanegara

#prabowo #cawamen #prabowogibran #prabowosubianto #gibranrakabuming

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/546041/budiman-sudjatmiko-blak-blakan-usai-bertemu-prabowo-kata-beliau-institusi-setingkat-menteri

Share This Video


Download

  
Report form