Mantan TNI AL Tembaki Mobil Polisi, Diduga Pelaku Terlibat Peredaran Sabu Internasional

KompasTV 2025-02-22

Views 238

KOMPAS.TV - Aksi seorang mantan perwira TNI AL terekam CCTV saat Satuan Reserse Narkoba (Satres Narkoba) Polres Asahan tiba di rumahnya untuk melakukan penangkapan.

Saat polisi hendak menghadangnya, pelaku yang diketahui bernama Chandra dengan pangkat terakhir Letnan Dua (Letda), mengeluarkan senjata dan melepaskan tembakan untuk memaksa petugas mundur.

Pelaku kemudian berhasil melarikan diri.

Terungkapnya peran Chandra dalam kasus ini bermula dari penangkapan seorang kurir narkoba yang sebelumnya diamankan polisi.

Hingga kini, petugas masih memburu keberadaan pelaku.

#marinir #tembaki #polisi

Baca Juga Kebakaran di Asrama Kesdam Makassar, 39 Petak Rumah Hangus di https://www.kompas.tv/regional/575767/kebakaran-di-asrama-kesdam-makassar-39-petak-rumah-hangus



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/575768/mantan-tni-al-tembaki-mobil-polisi-diduga-pelaku-terlibat-peredaran-sabu-internasional

Share This Video


Download

  
Report form