Barcelona Target Menang Lawan Legans, Kejar 7 Poin Menjauh dari Real Madrid

KompasTV 2025-04-12

Views 57

KOMPAS.TV - Barcelona akan bertamu ke Estadio Municipal Butarque, markas Legans, pada pekan ke-31 La Liga 2024/2025.

Blaugrana mengusung misi penting, yaitu kemenangan untuk unggul tujuh poin dari Real Madrid.

Barcelona tandang ke Legans dengan motivasi tinggi dan kewaspadaan ekstra. Menang berarti semakin menjauh dari kejaran sang rival Real Madrid, sekaligus menjaga asa treble.

Namun, pasukan Hansi Flick tetap harus waspada karena Legans tengah berjuang keras untuk keluar dari zona degradasi.

Baca Juga Hasil Liga Eropa Tadi Malam: Barcelona Menang Dramatis, Idzes Solid, Tim Mees Hilgers Dicukur 2-6 di https://www.kompas.tv/olahraga/580872/hasil-liga-eropa-tadi-malam-barcelona-menang-dramatis-idzes-solid-tim-mees-hilgers-dicukur-2-6

#barcelona #laliga #realmadrid

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/olahraga/586275/barcelona-target-menang-lawan-legans-kejar-7-poin-menjauh-dari-real-madrid

Share This Video


Download

  
Report form