Ratusan Drone di Spanyol Bentuk Sosok Paus Fransiskus di Atas Biara Monstserrat

KompasTV 2025-04-28

Views 1.9K

JAKARTA, KOMPASTV - Ratusan drone terbang di atas Biara Montserrat yang ikonik di Spanyol, Sabtu (27/4/2025).

Drone membentuk ikon-ikon Katolik termasuk Paus Fransiskus, beberapa jam setelah pemakamannya.

Drone ditampilkan juga turut dari perayaan Hari Perawan Montserrat, yang diperingati pada tanggal 26 April.

Selama 15 menit dan tersinkronisasi dengan sempurna.

Terletak 64 kilometer di utara Barcelona, Biara Montserrat merayakan ulang tahunnya yang ke-100 pada tahun 2025.

Video Editor: Joshua

#drone #pausfransiskus #katolik

Baca Juga Jambore Karhutla 2025, Upaya Pemprov Riau Antisipasi Ancaman Kebakaran Hutan dan Lahan di https://www.kompas.tv/nasional/589725/jambore-karhutla-2025-upaya-pemprov-riau-antisipasi-ancaman-kebakaran-hutan-dan-lahan



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/internasional/589731/ratusan-drone-di-spanyol-bentuk-sosok-paus-fransiskus-di-atas-biara-monstserrat

Share This Video


Download

  
Report form