Hujan Rudal di Yerusalem, Asap Putih Membumbung Tinggi

VIVA.co.id 2025-06-24

Views 71

VIVA – Serangan terbaru Iran menghantam Yerusalem pada Selasa 24 Juni 2025. Sirine peringatan di wilayah itu selama lebih dari 30 menit. Media Iran, mengutip pernyataan IRGC mengonfirmasi serangan tersebut. Video beredar juga menunjukkan rudal Iran dan pencegat Israel di Udara.


Share This Video


Download

  
Report form