Influencer Malaysia 7 Juta Follower Ditolak Berfoto di GBK Bersama Suporter Timnas Indonesia

Suaradotcom 2025-07-28

Views 2K

Influencer Malaysia 7 Juta Follower Ditolak Berfoto di GBK Bersama Suporter Timnas Indonesia

Link terkait:
https://www.suara.com/bola/2025/07/25/070547/viral-influencer-malaysia-7-juta-follower-ditolak-berfoto-di-gbk-bersama-suporter-timnas-indonesia

Seorang influencer Malaysia, Aisar Khaled, mendapat penolakan dari suporter Timnas Indonesia saat mencoba mengajak berfoto bersama di laga Indonesia U-23 vs Malaysia U-23 di Stadion Utama Gelora Bung Karno Senin (21/7/2025).

Di unggahan akun Instagramnya, pria berusia 24 tahun ini, menonton dengan menggunakan jersey Malaysia dan berkesempatan untuk turun dari tribun untuk menyapa penonton yang hadir menyaksikan duel Indonesia U-23 vs Malaysia U-23.

Aisar juga sempat berfoto dengan para pendukung Timnas Indonesia yang memadati stadion dengan jersey dan bendera merah putih.

Host/Video Editor: Amalia/Mutiara
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Share This Video


Download

  
Report form