'Keliling' Indonesia Mencicipi Kuliner Nusantara di Pusat Perbelanjaan Jakarta

Metrotvnews.com 2025-08-14

Views 55

Mencicipi kuliner citarasa Indonesia kini tidak perlu langsung ke tempat asalnya. Anda bisa menyambangi Mal Ciputra Jakarta yang sedang merayakan satu dekade Kampoeng Legenda bertema kampung halaman.

Share This Video


Download

  
Report form