SPBU Swasta Tetap Buka Bengkel dan Minimarket Meski Stok BBM Kosong 2 Pekan | SAPA MALAM

KompasTV 2025-09-18

Views 4

JAKARTA, KOMPAS.TV - Sejumlah SPBU swasta di Jakarta, masih belum mengisi stok bahan bakar minyak jenis bensin. Kondisi ini sudah terjadi sejak dua pekan.

Meski stok BBM di SPBU kosong, SPBU swasta tidak sepenuhnya ditutup karena aktivitas di bagian bengkel hingga minimarket masih beroperasi.

Diketahui, sejumlah SPBU swasta di Jakarta, sudah mengalami kekosongan stok BBM sejak akhir Agustus kemarin.

Baca Juga Tak Akan Tambah Kuota Impor BBM Swasta, Bahlil: SPBU Swasta Bisa Berkolaborasi dengan Pertamina di https://www.kompas.tv/nasional/618229/tak-akan-tambah-kuota-impor-bbm-swasta-bahlil-spbu-swasta-bisa-berkolaborasi-dengan-pertamina

#spbuswasta #bbm #stokbbm

_

Sahabat KompasTV, apa pendapat kalian soal berita ini? Komentar di bawah ya!

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/618259/spbu-swasta-tetap-buka-bengkel-dan-minimarket-meski-stok-bbm-kosong-2-pekan-sapa-malam

Share This Video


Download

  
Report form