Orang Dekat STY Ungkap Keraguan Awal soal Kemampuan Patrick Kluivert di Timnas

Suaradotcom 2025-11-05

Views 30

Orang Dekat STY Ungkap Keraguan Awal soal Kemampuan Patrick Kluivert di Timnas

Link terkait:
https://www.suara.com/bola/2025/11/03/125526/bukan-jeje-pengakuan-orang-dekat-sty-sejak-awal-sudah-ragu-dengan-kemampuan-patrick-kluivert#goog_rewarded

Mantan asisten teknis yang mendampingi Shin Tae-yong (STY) pada masa awal kepemimpinannya di Timnas Indonesia, Ricky Riskandi menilai sudah meragukan dengan kemampuan Patrick Kluivert mencapai target lolos ke Piala Dunia 2026.

Ricky, yang sebelumnya dipercaya PSSI sebagai sekretaris Timnas Indonesia untuk mengurus berbagai keperluan non-teknis dan administrasi STY, mengaku terkejut ketika mendengar kabar pemutusan kontrak pelatih asal Korea Selatan tersebut.

Pelatih berusia 43 tahun ini menilai bahwa langkah federasi sepak bola nasional untuk mendepak STY demi menunjuk Kluivert terkesan diambil terlalu tergesa-gesa.

#ShinTae-yong #RickyRiskandi #PatrickKluivert

Host/Video Editor: Talita/Mutiara
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Share This Video


Download

  
Report form