Terobos Lampu Merah, Bus Tabrak Motor & Mobil di Kediri, Pengendara Dilarikan ke RS | KOMPAS PETANG

KompasTV 2026-01-24

Views 97

KOMPAS.TV - Bus tujuan Trenggalek menabrak sejumlah motor di Kediri, Jawa Timur, setelah menerobos lampu merah di Simpang Empat Muning. Insiden ini menyebabkan beberapa pengendara mengalami luka-luka dan dilarikan ke rumah sakit.

Polisi menyatakan sopir bus tidak dapat mengendalikan kendaraannya. Sopir bus telah ditahan untuk pemeriksaan lebih lanjut. Rekaman video amatir menunjukkan momen setelah bus menabrak motor dan mobil di lokasi kejadian.

#kecelakaan #bus #kediri

Baca Juga Aksi Protes Penganiayaan Warga yang Dilakukan Oleh Oknum TNI AL di Sulawesi Utara | KOMPAS PETANG di https://www.kompas.tv/regional/646019/aksi-protes-penganiayaan-warga-yang-dilakukan-oleh-oknum-tni-al-di-sulawesi-utara-kompas-petang



Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/646021/terobos-lampu-merah-bus-tabrak-motor-mobil-di-kediri-pengendara-dilarikan-ke-rs-kompas-petang

Share This Video


Download

  
Report form