10 Ton Beras Impor India Masuk Pelabuhan Belawan

KompasTV 2018-03-10

Views 6

Sebanyak 10 ribu ton beras impor asal India, kembali masuk ke wilayah Sumatera Utara. Total beras impor yang masuk ke Sumatera Utara sebanyak 20 ribu ton. Beras impor akan dipakai bulog untuk mengintervensi harga beras yang tinggi di pasaran.


Share This Video


Download

  
Report form