Manfaatkan Sampah, Pemkot Semarang Buat Pembangkit Listrik Tenaga Sampah

KompasTV 2019-01-29

Views 757

Pengelolaan sampah menjadi salah satu permasalahan krusial yang dialami tiap daerah kabupaten ataupun kota di Indonesia.



Berbagai upaya penyelesaian masalah sampah terus dilakukan salah satunya seperti di kota Semarang, tumpukan sampah di tempat pembuangan akhir dikelola menjadi sumber energi listrik yang dapat dimanfaatkan oleh warga untuk membantu rutinitas pekerjaan rumah tangga.



 



 



 


Share This Video


Download

  
Report form