Soleh Solihun: Sekarang Kita Bebas Gaya saat Foto

Metrotvnews.com 2019-04-18

Views 1

Masa kampanye dan pencoblosan Pemilu serentak 2019 telah selesai dilewati. Komika Soleh Solihun berharap tidak ada lagi istilah "cebong" dan "kampret" di antara pendukung capres. Yang lebih tenang lagi menurut Soleh sekarang kita bebas bergaya saat foto.

Share This Video


Download

  
Report form