BPTP Sulut Dampingi Petani Milenial

KompasTV 2020-08-21

Views 1.6K

MINSEL, KOMPAS.TV- Dalam kesempatan yang sama, pihak BPTP Balitbangtan Sulawesi Utara juga melihat langsung proses kerja dari para petani milienial di kawasan pertanian jagung sapi di Kecamatan Ranoyapo Kabupaten Minahasa Selatan.

Pihak BPTP Balitbangtan Sulawesi Utara juga melihat langsung proses kerja dari para petani milienial di saat melakukan beberapa inovasi di kawasan pertanian jagung sapi Kecamatan Ranoyapo, tampak para petani yang masih berjiwa muda sudah begItu paham bagaimana menerapkan teknologi inovasi berbasis jagung dan sapi.

NONTON JUGA : https://www.youtube.com/watch?v=cVX86_JDUYg

Ini adalah hasil pendampingan BPTP Balitbangtan Sulawesi Utara, yang terus bersama sama dengan petani, sesuai dengan tugas dan fungsi terus bergerak dan berinovasi mendukung program pemerintah dalam menajaga ketahanan pangan Indonesia terlebih khusus di Sulawesi Utara.

Sementara itu para petani yang lain juga mengharapkan pihak BPTP Balitbangtan Sulawesi Utara terus bersama-sama dengan petani di kawasan pertanian jagung sapi memberikan inovasi baru yang berkelanjutan.

#kompastvmanado #bptpsulut #inovasi

Aldy Pascoal Kompas tv Minahasa Selatan



Saksikan Siaran Kompastv :

Chanel 48 UHF

Fb : Kompastv Manado

Yt : Kompastv Manado

Alamat Studio Kompastv Manado

Jl.Anugerah No.08 Kelurahan Winangun

Kecamatan Malalayang, Kota Manado

Sulawesi Utara



Share This Video


Download

  
Report form