Mahfud MD: 92 Persen Calon Kepala Daerah Dibiayai Cukong

VIVA.co.id 2020-09-13

Views 4

VIVA – Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD mengatakan hampir 92 persen calon kepala daerah yang tersebar di seluruh Indonesia dibiayai oleh cukong.


Share This Video


Download

  
Report form