Liga Ditunda SFC Akan Gelar Ujicoba Di Palembang

KompasTV 2021-07-08

Views 98

PALEMBANG, KOMPAS.TV - Sriwijaya FC tetap menjalankan program latihan, meski Kompetisi Liga 2 2021 kembali ditunda. SFC merencanakan sejumlah ujicoba di Palembang.

Kembali ditundanya Kompetisi Liga 2 hingga akhir Juli 2021, Sriwijaya FC tetap akan menjalankan program latihan.

Laskar Wong Kito, akan memanfaatkan waktu persiapan lebih maksimal dari penundaan kompetisi.

Menunggu kejelasan Kompetisi, SFC juga merencankanan menggelar ujicoba di Palembang.

Naiknya penyebaran Covid-19, membuat PSSI kembali menunda kompetisi Liga 1 dan 2 hingga akhir Juli 2021.

#liga2 #sriwijayafc #kompetisiditunda



Share This Video


Download

  
Report form