Penjualan obat palsu terjadi di berbagai tempat termasuk di sebuah pasar terkenal di Pantai Gading. Tapi kini ada alat untuk memerangi peredaran obat palsu. Sebuah usaha rintisan membuat aplikasi yang melacak secara digital asal usul obat dan jalur distribusinya ke apotek. (VOA Indonesia)
#Apotek #PantaiGading #ObatPalsu
==============================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom