Sisihkan Gaji 15 Tahun, Anggota Polisi di Sukabumi Bangun Sekolah Gratis untuk Anak Miskin

okezone.com 2023-03-17

Views 24


Seorang polisi yang bertugas sebagai Bhabinkamtibmas di Sukabumi, Jawa Barat berhasil membangun sekolah menengah kejuruan gratis untuk anak-anak kurang mampu. Polisi yang berpangkat Bripka ini membangun sekolah dari menyisihkan pendapatannya selama 15 tahun.

Share This Video


Download

  
Report form