Penyelundupan Ribuan Benih Lobster Senilai Rp 4,1 Miliar Digagalkan

Tribratanewsroom 2023-05-04

Views 3

Polri melalui Polresta Bandara Soekarno-Hatta berhasil menggagalkan penyelundupan benih lobster ke Singapura melalui Bandar Udara Internasional Soekarno Hatta (Soetta). Sebanyak 165 kantong berisi 33.000 benih bening lobster pasir, 27 kantong berisi 5.400 benih bening lobster mutiara diamankan petugas. Penangkapan berawal dari laporan masyarakat terkait adanya pengelolaan benih lobster yang akan diselundupkan melalui Bandara Soetta. Selain itu, petugas juga turut mengamankan lima orang tersangka berinisial E, BN, MA, E dan AT. Diketahui tindak pidana ini negara mendapat kerugian sebesar Rp 4,1 miliar.

Share This Video


Download

  
Report form