Pitch Black 2024: Latihan Gabungan TNI AU dan RAAF di RAAF Base Darwin

nusantara62tv 2024-05-23

Views 4

nusantara62tv - Pitch Black 2024 rencananya akan digelar pada 12 Juli sampai 3 Agustus 2024 di RAAF Base Darwin. Latihan ini akan melibatkan 4.500 personel dari TNI AU dan RAAF.

"Latihan ini merupakan sarana untuk menunjukkan kemampuan TNI Angkatan Udara demi mewujudkan TNI AU yang AMPUH (Adaptif, Modern, Profesional, Unggul, dan Humanis) dalam menjaga kedaulatan NKRI dan stabilitas keamanan di kawasan,” tulis TNI AU dikutip Selasa (23/4).

Share This Video


Download

  
Report form