Mantan Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Gamawan Fauzi, menjalani pemeriksaan di Gedung KPK, Jakarta. Gamawan diperiksa terkait kasus KTPĀ elektronik (e-KTP).