Fahri Hamzah: Saya Tak Maju Lagi Jadi Caleg DPR

KompasTV 2018-07-17

Views 69

Wakil Ketua DPR, Fahri Hamzah enggan maju kembali sebagai anggota DPR di periode berikutnya. Fahri memilih fokus untuk menyelesaikan persoalan dirinya dengan pengurus PKS.

Fahri saat ini tengah bersengketa dengan PKS, ia telah dipecat dari PKS dan diminta mundur dari jabatan wakil Ketua DPR. Namun fahri hamzah menang gugatan di tingkat banding, ia pun masih nyaman duduk wakil ketua DPR jatah Fraksi PKS.


Share This Video


Download

  
Report form